Ganjil Genap Kota Bandung Diperluas? Ini Jawaban Oded

- 1 Oktober 2021, 16:50 WIB
Polisi memperluas sistem ganjil genap Kota Bandung, salah satunya berada di Terminal Ledeng
Polisi memperluas sistem ganjil genap Kota Bandung, salah satunya berada di Terminal Ledeng /Dikyasa Polrestabes Bandung

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Bandung Sabtu 2 Oktober 2021, Simak Syarat dan Biayanya

Seperti diketahui, aturan ganjil genap di Kota Bandung sendiri dilaksanakan pada Jumat, Sabtu, dan Minggu.

Aturan ganjil genap di Kota Bandung dilaksanakan di 5 gerbang tol masuk Kota Bandung dan berlaku untuk kendaraan dari luar wilayah Bandung Raya atau non plat D.

Ada perubahan waktu ganjil genap di Kota Bandung hari Jumat. Khusus Jumat, ganjil genap berubah jadwalnya jadi mulai pukul 14.00 WIB hingga pukul 21.00 WIB.

Baca Juga: Film Venom 2 Resmi Tayang di Bioskop Indonesia Hari Ini, Simak Sinopsisnya

Sedangkan Sabtu dan Minggu masih tetap, ganjil genap berlaku mulai pukul 06.00-21.00 WIB.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah