Ganjil Genap di Kota Bandung Kembali Diterapkan Hari Ini, Lalu Lintas Tol Pasteur Macet 3 KM

- 10 September 2021, 09:29 WIB
Arus lalu lintas menjelang exit tol Pasteur macet, imbas penerapan ganjil genap di Kota Bandung, Jumat 10 September 2021
Arus lalu lintas menjelang exit tol Pasteur macet, imbas penerapan ganjil genap di Kota Bandung, Jumat 10 September 2021 /Instagram @infobandungkota


MAPAY BANDUNG - Aturan ganjil genap di Kota Bandung kembali diterapkan hari ini, Jumat 10 September 2021.

Ganjil genap ini diberlakukan di 5 gerbang tol masuk Kota Bandung setiap akhir pekan.

Adapun waktu pemberlakukan ganjil genap di Kota Bandung yakni pada pukul 06.00 WIB hingga pukul 21.00 WIB.

Baca Juga: Ingat! Ganjil Genap di Pintu Tol Kota Bandung Berlaku Sejak Pagi Hari

Berdasarkan pantauan di lapangan, imbas dari ganjil genap terjadi kemacetan lalu lintas di gerbang tol Pasteur Kota Bandung.

Baca Juga: Pemkot Bandung Dorong Pembukaan Akses Gerbang Tol KM 149 Gedebage

Baca Juga: Segera Lakukan Hal Ini Agar Lolos Kartu Prakerja Gelombang 20

"Lalu lintas terpantau macet menjelang keluar gerbang tol Pasteur. Panjang kemacetan sudah 3 km," cuit akun twitter @frdhn.

Baca Juga: Polda Jabar Perluas Aturan Ganjil Genap Antisipasi Kepadatan Wisatawan

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x