Coblong Penyumbang Kasus Aktif Tertinggi di Kota Bandung dengan 478 Kasus Aktif, Kiaracondong Posisi Kedua

- 13 Agustus 2021, 08:20 WIB
 Update 13 Agustus 2021: Berikut 10 Kecamatan di Kota Bandung dengan Kasus Aktif Covid-19 Terbanyak
Update 13 Agustus 2021: Berikut 10 Kecamatan di Kota Bandung dengan Kasus Aktif Covid-19 Terbanyak /Dok PRFM.

MAPAY BANDUNG - Kecamatan Coblong menjadi penyumbang kasus aktif tertinggi di Kota Bandung, per Kamis 12 Agustus 2021.

Kasus positif aktif Covid-19 di Coblong tercatat menyentuh angka 478 kasus.

Sementara itu di posisi kedua ada kecamatan Kiaracondong dengan 308 kasus aktif. Kemudian, disusul Antapani (268 kasus aktif), Buahbatu (252 kasus aktif), dan Cibiru (248 kasus aktif).

Secara keseluruhan, saat ini di Kota Bandung ada 5.468 orang yang masih dalam perawatan dan menjalani isolasi mandiri.

Baca Juga: Sudah Akur, Putri Delina Beberkan Masalah yang Buat Hubungan dengan Nathalie Holscher Renggang

Jumlah tersebut turun 192 kasus dibandingkan hari sebelumnya.

Jika dihitung secara kumulatif dari konfirmasi aktif, kasus sembuh, dan kematian, secara total kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Bandung mencapai 39.669 orang per 12 Agustus, kemarin.

Berikut 10 kecamatan tertinggi penyumbang kasus aktif di Kota Bandung:

Baca Juga: Wasit Futsal Gita Dewi Mulyani Meninggal dalam Keadaan Hamil 7 Bulan, Suami Beberkan Penyebab Kematian

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x