Unpas Buka Pendaftaran Vaksin Bagi Masyarakat Umum, Begini Cara Daftarnya

- 17 Juli 2021, 09:50 WIB
Unpas Buka Pendaftaran Vaksin Bagi Masyarakat Umum, Begini Cara Daftarnya
Unpas Buka Pendaftaran Vaksin Bagi Masyarakat Umum, Begini Cara Daftarnya /Pixabay/Kfuhlert

Bagi masyarakat umum, cukup mendaftarkan diri dengan mengisikan data diri berupa nama, Nomor Induk Kependudukan, alamat, tempat tanggal lahir, nomor yang dapat dihubungi, dan foto KTP di link https://bit.ly/VaksinasiUnpasBandung.

“Pengumpulan data terakhir sampai 19 Juli 2021. Semoga kita semua terus dalam keadaan sehat wal afiat,” katanya.

Ketua Satgas Covid-19 Paguyuban Pasundan dr. Trias Nugrahadi, Sp.KN (K) yang juga Wakil Ketua Panitia Kegiatan mengatakan, sebelum melakukan vaksinasi, peserta diimbau untuk makan dan istirahat yang cukup, hingga memastikan bahwa kondisi benar-benar sehat.

“Bagi peserta yang memiliki komorbid, sebaiknya melakukan konsultasi dulu dengan dokter. Umumnya, setelah divaksin peserta akan merasa lapar, mengantuk, dan pegal di bagian lengan, namun akan berangsur-angsur membaik,” tutupnya.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah

Sumber: Unpas.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x