Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung Hari Kamis 23 Maret 2023 Lengkap Syarat dan Biaya

23 Maret 2023, 07:45 WIB
Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bandung hari Kamis 23 2023. /Tmc Polresta Bandung/

MAPAY BANDUNG - Sat Lantas Polresta Bandung menginformasi lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung hari Kamis 23 Maret 2023.

Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung hari ini terdapat di dua lokasi berikut.

Adapun lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung berada di Taman Kota Baleendah dan Bank HIK Cileunyi.

Baca Juga: 3 Tempat Bukber Nyaman dengan Hidangan Paling Enak di Bandung, Simak Harganya

Syarat perpanjang SIM Keliling Kabupaten Bandung yakni:

1. SIM yang masih berlaku tidak melebihi dari masa berlakunya,

2. KTP asli atau SUKET (Surat keterangan)

Baca Juga: Pecahkan Rekor Baru, Pre Order Album Jisoo BLACKPINK Capai Stok Tertinggi untuk Artis Solo Wanita

3. Pelayanan SIM keliling online hanya melayani perpanjangan SIM A dan C seluruh Indonesia,

4. Perpanjangan SIM dilakukan jauh-jauh hari sebelum masa berlakunya habis,

5. Bagi peserta perpanjangan SIM diwajibkan menggunakan masker dan membawa handsanitizer,

Baca Juga: Inilah Jadwal Adzan Maghrib Kota Surabaya dan Sekitarnya Kamis 23 Maret 2023

6. Apabila SIM yang telah melebihi masa berlakunya, bisa diproses di Satpas atau Polres terdekat dengan syarat menunjukan E-KTP untuk mengajukan permohonan proses penerbitan SIM baru,

7. Jam operasional pelayanan dimulai pukul 08.00 WIB sampai proses penerbitan SIM selesai.

8. Pendaftaran perpanjangan SIM hari Senin sampai Sabtu dimulai pukul 09.00 sampai 12.00 WIB.

Baca Juga: Buka Puasa Jakarta Hari Ini Jam Berapa? Simak Jadwal Adzan Maghrib Kamis 23 Maret 2023

9. Surat keterangan sehat dari dokter yang ditunjuk oleh kepolisian yang menyatakan sehat jasmani, tidak buta warna, tidak tuli, tidak cacat fisik, serta visus mata atau jarak pandang. Semua keterangan tersebut harus dilampirkan sesuai PERKAP NO.9 TAHUN 2012 TENTANG SIM PASAL 35 AYAT 7.

Sementara biaya perpanjangan SIM Keliling Kabupaten Bandung adalah sebagai berikut.

SIM A: Rp80 ribu

SIM C: Rp75 ribu

Demikian informasi mengenai lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung hari Kamis 23 Maret 2023.***

Ikuti berita MapayBandung.com lainnya di Google News.

Editor: Asep Yusuf Anshori

Tags

Terkini

Terpopuler