Mitos atau Fakta, Penderita Kolesterol Dilarang Makan Daging Kambing? Cek Juga Tips Biar Kolesterol Stabil

- 29 Juni 2023, 15:15 WIB
8 Cara Mencegah Kolesterol dan Darah Tinggi Akibat Banyak Menyantap Daging Kurban
8 Cara Mencegah Kolesterol dan Darah Tinggi Akibat Banyak Menyantap Daging Kurban / Pexels @Christina Voinova/

Umumnya, daging kambing tanpa lemak memiliki kandungan kolesterol atau lemak jenuh lebih rendah dibandingkan dengan bagian yang berlemak.

2. Hindari jeroan

Jeroan kambing seperti hati, limpa, usus, ginjal, dan otak memiliki kandungan kolesterol yang lebih tinggi.

Baca Juga: Resep Sate Maranggi Spesial Idul Adha Ala Chef Devina Hermawan Lengkap dengan Cara Membuatnya

3. Cara mengolah yang benar

Disarankan untuk memasak daging kambing tanpa menggunakan minyak atau santan kelapa. Pengidap kolesterol tinggi bisa menggunakan metode memanggang atau membakar.

4. Batasi jumlah konsumsi

Sebaiknya batasi jumlah konsumsi daging kambing menjadi tidak lebih dari 100 gram per hari. Dengan membatasi jumlahnya, pengidap kolesterol tinggi dapat mengontrol asupan kolesterol secara keseluruhan.

5. Perbanyak Konsumsi Sayur dan Buah

Lengkapi konsumsi daging kambing dengan makanan sehat lainnya seperti sayuran dan buah-buahan. Makanan ini kaya serat dan nutrisi penting lainnya yang bisa berfungsi sebagai detox dan baik untuk menjaga keseimbangan nutrisi tubuh.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah