Bukan Merawat tapi Merusak! Hindari 7 Kesalahan Ini Saat Menggunakan Skincare

- 7 Maret 2023, 16:15 WIB
Ilustrasi - 5 tanda skincare tidak cocok
Ilustrasi - 5 tanda skincare tidak cocok /Freepik/cookie_studio/

Maka dari itu, saat mencuci wajah kamu bisa mengusap dengan lembut menggunakan tiga jari, dan tidak lebih dari dua menit. Atau agar lebih menyakinkan kamu bisa menggunakan Facial Cleansing Tools.

2. Menggunakan terlalu banyak skincare

Sebelum menggunakan skincare, kenali dulu kebutuhan kulit kamu. Karena kulit kamupun belum tentu sanggup meresap banyak lapisan skincare yang kamu gunakan. Hasilnya nanti skincare tersebut hanya akan menempel di kulit tanpa meresapnya.

Baca Juga: Cocok Untuk Jualan Takjil, Inilah Resep Kreasi Tahu Simpel ala Chef Rudy Choirudin

3. Penggunaan kapas, handuk, cleansing wipes dengan kuat

Karena akan merusak tekstur kulit kamu. Bila kamu ingin menggunakan micellar untuk membersihkan make up di wajah, pastikan micellar tersebut sudah membasahi seluruh permukaan kapas. Kemudian pisahkan handuk khusus untuk wajah.

4. Jangan lupakan leher

Leher punya sedikit sebum yang membuat tidak terlalu sensitive seperti wajah dalam hal tumbuh jerawat. Namun, jika sama sekali tidak diberikan skincare nantinya leher kamu akan leih cepat mengalami kerutan dari pada wajah.

Baca Juga: Cocok Untuk Jualan Takjil, Inilah Resep Kreasi Tahu Simpel ala Chef Rudy Choirudin

5. Jangan menggunakan pencuci wajah di tahap awal saat mandi

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x