Jangan Terlalu Banyak Air, Begini Cara Penyiraman Aglonema yang Benar agar Tumbuh Cantik

- 23 Desember 2022, 08:15 WIB
Ilustrasi aglonema dengan daun merah cerah.
Ilustrasi aglonema dengan daun merah cerah. /Tangkap layar Youtube.com/hobi bunga


MAPAY BANDUNG - Banyak yang tidak tahu jika penyiraman aglonema ternyata tidak boleh banyak menggunakan air.

Tanaman aglonema sedang diminati oleh para pecinta tanaman.

Banyak orang menyukai aglonema karena memiliki daun yang cantik sehingga cocok jadi hiasan rumah.

Baca Juga: Tajwid Cinta Tayang Jam Berapa Hari Ini? Simak Jadwal SCTV Jumat 23 Desember 2022

Mengurus aglonema ini tidak mudah sehingga harus sangat telaten agar akar tanaman tersebut tidak cepat busuk dan daunnya tetap mengkilap.

Perlu diketahui bahwa sebenarnya aglonema tidak perlu disiram terlalu banyak air, apalagi jika sampai banjir kebawah pot.

Seperti dikutip MapayBandung.Com dari video di kanal YouTube Hobi Bunga Jumat 23 Desember 2022, jika aglonema tersebut disiram terlalu banyak air maka bisa mengurangi nutrisinya.

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Hari Ini Jumat 23 Desember, Preman Pensiun 7 Tayang Jam Berapa?

Sehingga akan lebih baik jika menyiram tanaman aglonema menggunakan air secukupnya saja.

Selain itu, disarankan pula untuk menyiram aglonema 3 hari sekali atau jika cuaca sedang panas cukup 2 hari sekali.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x