3 Cara Perawatan Aglonema Ini Bisa Bikin Tunas Cepat Tumbuh, Ini Penjelasannya

- 10 Desember 2022, 11:30 WIB
Contoh tunas aglonema baru muncul.
Contoh tunas aglonema baru muncul. /Tangkapan layar YouTube.com/Sisi Lain Tumbuhan

MAPAY BANDUNG - 3 cara perawatan ini perlu diperhatikan jika ingin tanaman aglonema cepat tumbuh anakan atau tunasnya.

3 cara perawatan aglonema ini sangat mudah dan simpel untuk diikuti namun harus dilakukan dengan serius agar hasilnya baik.

Seperti diketahui bahwa nantinya tunas dari aglonema ini akan menjadi bibit bagi tumbuhnya aglonema yang baru.

Baca Juga: Resep Kacang Telor Rasa Lada Cemilan Gurih Nikmat untuk Kumpul Bareng Keluarga Ala Chef Rudy Choirudin

Dikutip MapayBandung.com pada Sabtu 10 Desember 2022, berikut ini 3 cara supaya aglonema cepat bertunas atau beranak.

1. Pemupukan dan Penyiraman

Pemupukan dan penyiraman yang baik adalah hal wajib dan penting agar aglonema ini sehat.

Penyiraman dan pemupukan seusai porsinya akan berpotensi untuk memunculkan anakan atau tunas.

Baca Juga: Hari Ini Wali Kota Bandung Oded M Danial Meninggal Dunia Tepat Setahun Lalu 10 Desember 2021

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x