2 Cara Merawat Aglonema Agar Daunnya Rimbun dan Warnanya Sempurna

- 6 Desember 2022, 09:00 WIB
Inilah 2 cara atau tips yang bisa dilakukan dalam merawat tanaman hias aglonema agar daunnya menjadi rimbun dan warnanya sempurna.
Inilah 2 cara atau tips yang bisa dilakukan dalam merawat tanaman hias aglonema agar daunnya menjadi rimbun dan warnanya sempurna. /Tangkapan Layar Youtube.com/Hobi Bunga

MAPAY BANDUNG - Aglonema adalah salah satu jenis tanaman yang memiliki warna dan bentuk yang cantik.

Namun perawatan tanaman hias ini harus teliti dan punya cara tersendiri.

Aglonema adalah tanaman yang paling berwarna di dunia.

Persilangan dua spesies saja bisa menghasilkan puluhan, bahkan ratusan varietas yang berbeda-beda warna dan bentuk.

Baca Juga: Jadwal ANTV Selasa 6 Desember, Simak Jam Tayang Radha Krishna dan Bintang Samudera

Maka dari itu, perlu cara perawatan yang berbeda pula. Namun, ada beberapa tips umum yang bisa dilakukan, untuk merawat aglonema.

Berikut 2 cara merawat aglonema agar menjadi tanaman yang rimbun, sehat, dan warnanya sempurna, dikutip MapayBandung.com dari YouTube Nyonya Destira, Selasa 6 Desember 2022.

1. Ketahui karakter atau jenisnya

Agar aglonema mempunyai daun yang rimbun, sehat, hingga warnanya keluar dengan sempurna, anda mesti mengetahui jenis aglonema apa yang dipelihara.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x