Daun Aglonema Tumbuh Kerdil dan Mengecil? Jangan Bingung! Atasi dengan Cara Ini

- 22 November 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi. Inilah cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi daun aglonema yang kerdil dan mengecil. Salahsatunya buang akar yang sudah buruk.
Ilustrasi. Inilah cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi daun aglonema yang kerdil dan mengecil. Salahsatunya buang akar yang sudah buruk. /Tangkap layar YouTube.com/hobi bunga

Baca Juga: 7 Penyebab Burung Perkutut Lemas dan Tidak Berbunyi, Nomor 2 Perhatikan Pakannya

Jika akar baru sudah mulai terlihat, tahapan yang kedua adalah dengan mengoleskan rapidroot pada akar yang baru tumbuh tersebut.

Jika sudah, tahapan yang ketiga adalah meletakkan kembali aglonema yang sudah diberikan rapidroot ke dalam media tanam.

Langkah keempat yakni usahakan untuk menyimpan aglonema di tempat teduh sampai aglonema terlihat kembali sehat.

Sedangkan langkah terakhir adalah siram aglonema tersebut secara rutin.

Agar hasilnya maksimal disarankan disiram selama 3 hari sekali.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x