Asam Urat Sulit Sembuh Kalau Masih Mengkonsumsi Makanan Ini, dr. Saddam Ismail Beri Peringatan

- 16 Oktober 2022, 18:30 WIB
dr. Saddam Ismail menjelaskan salah satu penyebab mengapa asam urat sulit sembuh ialah karena soal makanan.
dr. Saddam Ismail menjelaskan salah satu penyebab mengapa asam urat sulit sembuh ialah karena soal makanan. /pixabay/cnick

MAPAY BANDUNG - dr. Saddam Ismail menjelaskan salah satu penyebab mengapa asam urat sulit sembuh ialah karena soal makanan.

dr. Saddam Ismail menjelaskan ada makanan yang justru membuat penyakit asam urat sulit sembuh.

Maka dari itu, ada baiknya kata dr. Saddam Ismail penderita asam urat agar berhenti mengkonsumsi makanan berikut ini.

Baca Juga: 35 Nama Bayi Laki-laki Islami Modern Awalan Huruf F yang Berwibawa dan Memiliki Makna yang Baik

Lantas apa saja makanan yang bisa bikin asam urat sulit sembuh? simak penjelasan dr. Saddam Ismail seperti dilansir dari akun YouTube pribadinya, Minggu 16 Oktober 2022.

"Jadi daging merah, mulai dari daging sapi, kambing, domba, daging babi, ataupun daging kerbau, itu harus dihindari," ungkap dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Sutradara Pastikan Preman Pensiun 7 Siap Produksi, Sosok Gobang Comeback!

Baca Juga: Live Streaming Liverpool vs Man City di Liga Inggris Malam Ini: Darwin Nunez vs Erling Haaland

Selain itu, berbagai macam daging olahan juga sangat tidak dianjurkan untuk dikonsumsi oleh penderita asam urat.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x