Cara Membuat Hiasan Bunga Krisan Spesial 17 Agustus, Cantik untuk Dekorasi Ruang Tamu

- 8 Agustus 2022, 10:02 WIB
Tips dan cara membuat hiasan bunga krisan yang cocok untuk dekorasi 17 Agustus
Tips dan cara membuat hiasan bunga krisan yang cocok untuk dekorasi 17 Agustus /YouTube Andiyani

MAPAY BANDUNG – Hiasan dan dekorasi 17 Agustus tak mesti berkaitan dengan bendera.

Bunga krisan merah putih misalnya, dapat menjadi alternatif dekorasi yang dapat mempercantik ruang tamu pada rumah.

Tak usah merogoh kocek dalam-dalam, hiasan bunga krisan untuk 17 Agustus ini hanya membutuhkan botol plastik bekas dan bahan lain yang mudah didapat.

Selain estetik, hiasan bunga krisan spesial 17 Agustus ini sangat mudah diajarkan pada anak-anak.

Baca Juga: Ide Hiasan Gapura 17 Agustus, Begini Cara Membuat Bunga Manggar Khas Betawi dari Kantong Plastik

Tertarik? Berikut bahan-bahan yang diperlukan.

- botol plastik bekas
- gunting
- selotip hitam
- korek api
- kertas minyak atau kantong plastik untuk kelopak dalam bunga
- kawat
- lem tembak

Baca Juga: Rating Big Mouth Episode 4 Melambung Tinggi! Amankan Posisi Sebagai Drama Paling Banyak Ditonton

Langkah membuatnya dapat dilihat pada gambar.

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x