Hat-hati, Penyakit Asam Urat Bisa Menyebabkan Masalah Komplikasi kata dr. Saddam Ismail

- 9 Juni 2022, 14:15 WIB
dr. Saddam Ismail menjelaskan cara mengobati asam urat.
dr. Saddam Ismail menjelaskan cara mengobati asam urat. /Tangkapan Layar Youtube.com/Saddam Ismail

Komplikasi ini terjadi ketika kristal asam urat terbentuk di saluran kemih yang lama kelamaan mengakibatkan terbentuknya batu ginjal.

2. Gagal ginjal

Batu ginjal akibat terbentuknya kristal asam urat lama kelamaan akan mempengaruhi ginjal dan bisa mengakibatkan ginjal rusak.

3. Tophi

Tophi adalah gumpalan kristal yang terbentuk di bawah kulit yang dapat membesar dan menyebabkan rasa sakit saat asam urat menyerang.

Baca Juga: 5 Kebiasaan Pemicu Asam Urat Kambuh, Mulai Malas Gerak hingga Lewatkan Jam Makan Kata dr. Saddam Ismail

Gumpalan tophi bisa muncul di tangan dan kaki yang bisa meradang kemudian bisa mengeluarkan cairan.

4. Penyakit jantung

Asam urat yang sering kambuh berarti adanya peradangan pada sendi, hal ini meningkatkan resiko terkena penyakit jantung.

Untuk menghindarinya tentu harus merubah pola hidup menjadi lebih sehat yang membuat kadar asam urat kembali normal.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah