dr. Zaidul Akbar Anjurkan Banyak Makan 2 Buah Anti Mual Ini, Bisa Atasi Sakit Perut hingga Sehatkan Mata

- 25 April 2022, 13:15 WIB
dr. Zaidul Akbar menjelaskan manfaar pepaya dan wortel.
dr. Zaidul Akbar menjelaskan manfaar pepaya dan wortel. /YouTube dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG - Seorang dokter sekaligus penggagas Jurus Sehat Rasulullah dr. Zaidul Akbar, kali ini akan mengungkapkan beberapa khasiat luar biasa dari pepaya dan wortel.

Di antara banyaknya manfaat, menurut dr. Zaidul Akbar, pepaya dan wortel adalah dua buah yang efektif mampu mengatasi sakit perut.

Bahkan, kata dr. Zaidul Akbar pepaya dan wortel juga bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai makanan yang menyehatkan mata.

Baca Juga: Buat Seduhan dari Buah 1 Ini, Jangan Heran Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Jadi Normal Kata dr. Zaidul Akbar

"Pepaya dan wortel mengandung banyak sekali nutrisi, bahkan sangat kaya akan vitamin C dan serat. Jadi cocok untuk mengatasi sakit perut," tutur dr. Zaidul Akbar.

Dilansir MapayBandung.com dari Instagram @dr.zaidulakbar.resep, Senin 25 April 2022, pepaya dan wortel mengandung nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh, seperti vitamin A, vitamin B1, B3, B5, vitamin E, vitamin K, likopen, serat, kalsium, potasium, folat, hingga magnesium.

dr. Zaidul Akbar menyebutkan, pepaya dan wortel mengandung banyak manfaat bagi kesehatan tubuh, seperti di antaranya:

Baca Juga: Begini Cara Konsumsi Mentimun yang Benar untuk Rontokan Racun Akibat Rokok di Paru-paru, Kata dr. Zaidul Akbar

- Meningkatkan imun tubuh
- Membantu melindungi jantung
- Melindungi dari kanker
- Mengurangi risiko alzheimer
- Menjaga kesehatan mata
- Membantu menurunkan berat badan
- Mencegah peradangan
- Melancarkan sistem pencernaan
- Membantu mencegah penyakit asma
- Membantu menurunkan kolesterol.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x