Anak Anda Susah Makan? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

- 13 Januari 2021, 08:34 WIB
Sebagian anak pasti pernah mengalami susah makan.*
Sebagian anak pasti pernah mengalami susah makan.* /pexels.com/

"Ada juga penyebab lain bisa karena penyakit, bisa bosen dengan tipe makanan atau trauma karena dipaksa makan," jelasnya.

Ada beberapa tips yang bisa dilakukan orangtua jika mendapat anak yang sulit makan.

"Harus dihadapi dengan sabar dan tenang. Ketika anak mau makan bisa dialihkan sambil nonton atau bermain," urainya.

Baca Juga: Ini Potret Dayana, Cewek Cantik Asal Kazakhstan yang Viral Karena Ngajak Menikah Fiki Naki

Baca Juga: Terungkap! Ternyata Ini Penyebab Panas dan Gatal di Lidah Saat Makan Nanas

Lebih lanjut ia pun mengingatkan orangtua agar memperhatikan asupan gizi bagi anak. Sebab asupan gizi bagi anak akan menentukan kehidupan anak kedepannya.

"Seribu hari kehidupan anak termasuk asupan gizi akan menentukan bagaimana kesehetan anak secara jangka panjang, kecerdasan dan tumbuh kembang. Kalau salah bisa kurang baik untuk anak," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x