100 Nama Bayi Laki-laki Jawa Modern dari Abjad A Sampai Z yang Penuh Makna, Recommended!

27 Agustus 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi. Inilah rekomendasi 100 nama bayi laki-laki dari bahasa Jawa yang modern dan juga kekinian. Nama ini dari abjad A sampai Z dan penuh makna. /Tu Nguyen/Pexels



MAPAY BANDUNG - Artikel kali ini berisi tentang daftar nama bayi laki-laki Jawa modern yang penuh makna.

Bagi masyarakat Jawa, pemberian nama bayi laki-laki sangatlah berarti sehingga harus memilih nama yang penuh makna.

Oleh karena itu simak daftar nama bayi laki-laki Jawa yang penuh makna berikut lengkap dari abjad A sampai Z.

Baca Juga: Tayang Sebentar Lagi, Ini Link Live Streaming Southampton vs MU di Liga Inggris Malam Ini

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Bunda Una pada Sabtu 27 Agustus 2022, inilah 100 daftar nama bayi laki-laki Jawa modern yang penuh makna.

1. Abimanyu: Tidak takut kesulitan.

2. Adi Pramana: Penguasa.

3. Aditya: Matahari.

4. Aji: Berharga.

5. Anarghya: Tak ternilai harganya.

6. Aradhana: Perdamaian.

7. Arga atau Argo: Gunung.

8. Bagaskoro: Matahari bersinar.

9. Bimo: Luar biasa.

10. Budiono: Laki-laki yang baik.

11. Bamantara: Penguasa udara.

12. Banyu: Air.

13. Bhanu: Sinar, cahaya terang.

14. Birawa: Dahsyat, hebat.

15. Barata: Menjauhi duniawi.

16. Bhagawanta: Untung serta bahagia.

17. Bramantya: Semangat.

18. Buwana: Orang yang benar.

19. Cakra: Yang melindungi.

20. Cakrawangsa: Keluarga cerdas.

Baca Juga: Inilah Penyebab Aglonema Tidak Tumbuh Daun Baru, Segera Atasi dengan Cara Ini Agar Tumbuh Rimbun

21. Candra: Bersinar.

22. Caturangga: Tersusun lengkap.

23. Cokroaminoto: Putra matahari yang saleh.

24. Cokroatmojo: Putra matahari.

25. Damar: Penerang keluarga.

26. Daniswara: Kaya dan mulia.

27. Danurdara: DIharap jadi orang ilmu kaya.

28. Dhika: Anak laki-laki yang diberi kelebihan.

29. Dimas: Yang terkasih.

30. DHananjaya: Satria dan lembut.

31. Dwija: Bijaksana.

32. Endaru: Kuat.

33. Endrasuta: Ksatria yang lembut.

34. Estiawan: Pria yang bercita-cita.

35, Eri: Tajam.

36. Fanji: Yang diberi kelebihan.

37. Fusena: Perpaduan kilau cahaya.

38. Gading: Kuat, kokoh.

39. Ghandi: Berilmu.

40. Gatot: Berotot.

Baca Juga: 20 Nama Bayi Perempuan yang Modern dan Kekinian, Serta Memiliki Arti Beruntung dan Baik Hati

41. Gentamas: Anak laki-laki yang berani.

42. Giharto: Mempunyai banyak harta.

43. Giandra: Sentosa dan pintar.

44. Gumelar: Anak laki-laki yang terus terang.

45. Hadinata: Petunjuk jalan.

46. Handaru: Wahyu, kebahagiaan.

47. Handoyono: Memberi manfaat.

48. Hamengku: Pengayom.

49. Haribowo: Membawa kebahagiaan.

50. Harjo: Selamat, untung, baik.

51. Hartadi: Harta yang indah.

52. Indraswanto: Sungai yang indah.

53 Jangala: Kehidupan.

54. Janitra Berderajat tinggi.

55. Jarot: Berotot, kuat.

56. Joniadi: Manusia yang baik.

57. Jumanta: Emas, mutiara.

58. Kamajaya: Dewa cinta.

59. Kawidagdo: Tampil, rajin.

60. Kresno: Bijaksana.

Baca Juga: Bermuka Lebar dan Berambut Pirang, Seperti Ini Ciri Yakjuj Makjuj yang Diungkap Ustadz Khalid Basalamah

61. Kusno: Suka ilmu pengetahuan.

62. Kusumah: Kesentosaan.

63. Lesmana: Selamanya.

64. Laksmana: Berkemauan keras.

65. Legawa: Ikhlas.

66. Luhung: Lebih tinggi, sangat mulia.

67. Mahaprana: Bersikap optimis.

68. Mahatma: Berjiwa besar

69. Mahajana: Terkenal.

70. Manggala: Panglima, pemimpin.

71. Nehan: Merasa bahagia.

72. Nawang: Orang yang bijaksana.

73. Nugroho: Anugerah tuhan.

74. Pambudi: Berbudi pekerti.

75. Pinot: Suci.

76. Pradana: Kaya dan dermawan.

77. Pranadipa: Berani, setia.

78. Pramono: Terhormat, cerdas.

79. Pramudya: Bijaksana.

80. Prastowo: Kehormatan.

Baca Juga: Link Nonton Big Mouth Episode 10 yang Tayang Malam Ini Sabtu 27 Agustus 2022

81. Rahardian: Makmur, sejahtera.

82. Rahargi: Bersinar.

83. Rangga: Tanduk, Tajam, bunga.

84. Sambara: Siap membela kebenaran.

85. Sampurna: Sempurna.

86. Syaron: Pemimpin yang baik.

87. Suryana: Matahari.

88. Tjahyadi: Cahaya.

89. Tama Wijaya: Permata abadi.

90. Tohpati: Bertaruh nyawa.

91. Tukul: Tumbuh.

92. Ubhaya: Memiliki 2 cara.

93. Ulung: Unggul.

94. Wijaya: Menang.

95. Wardana: Kesucian tubuh.

Baca Juga: Link Live Streaming Southampton vs MU di Liga Inggris Malam Ini

96. Widagdo: Pintar, mahir.

96. Yoda: Bersifat perwira.

97. Yudhoyono: Pemenang dalam peperangan.

98. Yajna: Taat sekali.

99. Yukti: Kecocokan.

100. Yuwana: Selamat.

Demikian itulah 100 daftar nama bayi laki-laki Jawa yang penuh makna berikut lengkap dari abjad A sampai Z.***

Editor: Rian Firmansyah

Tags

Terkini

Terpopuler