Adu argumen terjadi antara Ridwan Kamil dengan salah satu pemilik akun Twitter @/outstandjing terkait dana APBD untuk pembangunan Masjid.