Dipercaya Bikin Keluarga Harmonis, Manfaat Pelihara Burung Perkutut Kembang Kantil

- 22 Mei 2023, 20:15 WIB
Burung Perkutut pembawa keberuntungan dan kekayaan, salah satunya, Perkutut Songgo.
Burung Perkutut pembawa keberuntungan dan kekayaan, salah satunya, Perkutut Songgo. /Tangkapan layar /Youtube DMX

 

MAPAY BANDUNG - Berikut ini manfaat memelihara burung perkutut kembang kantil yang dipercaya dapat membuat keluarga menjadi harmonis.

Manfaat atau yang kerap disebut tuah pada burung perkutut memang berbeda-beda tergantung jenis burung perkututnya.

 

Salah satu tuah yang melekat pada burung perkutut kembang kantil adalah menjaga keharmonisan keluarga.

Baca Juga: Ngeri! Pelihara Tuyul Bisa Membahayakan Anak Cucu, Begini Penjelasan Om Hao

Artikel ini merupakan penjabaran dari YouTube Harta Langit Channel. Artikel ini pun bersifat hiburan.

Burung perkutut kembang kantil ini memiliki jumlah ekor 10 lembar, perkutut ini termasuk burung yang langka karena pada umumnya bulu ekor burung perkutut berjumlah 14.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x