Bisa Dilihat dari Cara Tidurnya, 3 Jenis Perkutut Ini Wajib Dipelihara Karena Bawa Hoki

- 24 Oktober 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi. 3 jenis burung perkutut ini wajib dipelihara karena dipercaya bisa bawa hoki dan keberuntungan, cirinya bisa dilihat dari cara tidur.
Ilustrasi. 3 jenis burung perkutut ini wajib dipelihara karena dipercaya bisa bawa hoki dan keberuntungan, cirinya bisa dilihat dari cara tidur. /YouTube Harta Langit Channel

Namun, mesti menjadi catatan, bahwa tidak semua burung perkutut yang tidur di atas tempat minum adalah burung perkutut banyu panguripan.

Burung perkutut banyu panguripan akan mendatangkan hoki, kekayaan, ketentraman, awet muda untuk pemilik, dan menjauhkan pemilik dari penyakit.

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Preman Pensiun 7 Episode 8 Malam Ini, Cecep Buru Saep, Ada Apa?

2. Burung perkutut sri lumbun

Jenis kedua adalah burung perkutut sri lumbung, yang bisa mengundang tuah hoki dan kekayaan bagi pemiliknya.

Burung perkutut sri lumbung ini, memiliki kebiasaan tidur diatas tempat pakan, dan tidak pernah berpindah. Sekalipun tempat pakan dipindahkan, ia akan tetap tidur atau berisitirahat diatas tempat pakan.

Burung perkutut sri lumbung mempunyai filosofi mendalam. Sri berasal dari nama dewi, yang artinya dewi pertanian atau dewi padi, yang melambangkan kemakmuran.

Sedangkan lumbung adalah sebuah gudang beras, mempunyai makna harapan agar ekonomi tercukupi, rezeki memgalir dari beragam arah.

Baca Juga: Pelaku Penusukan Bocah Perempuan Sepulang Ngaji di Cimahi Diduga Tidak Kenal Korban, Ini Motifnya

3. Burung perkutut jogoboyo

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x