Makin Rajin Berkicau, Ini 8 Khasiat Pakan Daun Mengkudu untuk Burung Perkutut

- 13 September 2022, 17:45 WIB
Ilustrasi Perkutut Tombak Cucukan
Ilustrasi Perkutut Tombak Cucukan /YouTube Rahasia PERKUTUT

Baca Juga: Anti Diare! Racikan Pakan Burung Perkutut Paling Sehat tanpa Bahan Kimia, Cukup Campurkan 2 Rempah Ini

Demikian manfaat daun mengkudu yang bisa diberikan ke burung perkutut.

Bahan yang diolah adalah rebusan daun mengkudu secara rutin.

Caranya ambil 1 hingga 7 lembar daun mengkudu lalu rebus daunnya dan ambil airnya saja.

Baca Juga: Bikin Untung! Burung Perkutut Daringan Bisa Tarik Kekayaan 7 Turunan dan Tolak Bala, Gimana Ciri Khasnya?

Cukup berikan satu hari sekali saja, hal ini karena racikan ini mudah basi jadi ketika sudah diberikan langsung sisanya dibuang saja.

Untuk waktu pemberiannya dalam sepekan bisa diberikan 5 kali atau 3 kali saja.

Maka segeralah membuatnya di rumah untuk diberikan ke burung perkutut secara rutin dan rasakan khasiatnya burung jadi rajin berkicau.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah