Bukan Ketan Hitam atau Beras Merah, 9 Pakan Burung Perkutut Ini Bikin Gacor Tiap Saat

- 13 September 2022, 12:38 WIB
Inilah 9 pakan burung perkutu selain ketan hitam dan beras merah yang mampu membuat perkutu makin gacor.
Inilah 9 pakan burung perkutu selain ketan hitam dan beras merah yang mampu membuat perkutu makin gacor. /YouTube Republik Kicau Nusantara

Gabah putih dapat diberikan beberapa hari menjelang loba karena dipercaya mampu meningkatkan stamina serta kepercayaan diri perkutut.

2. Kenari

Biji kenari atau Canary Seed adalah pakan perkutut yang banyak dipilih para pencinta perkutut.

Pasalnya pada biji kenari memiliki kandungan protein yang tinggi serta karbohidrat kompleks yang dapat meningkatkan stamina.

Jangan terlalu sering memberikan biji kenari karena dapat menyebabkan suara perkutu terdengar parau dan serak.

Baca Juga: Seram! 6 Burung Ini Bawa Pesan untuk Pemiliknya, Salahsatunya Kabar Kematian

3. Biji millet

Millet sejak zaman dahulu sering dipakai untuk pakan pada burung perkutut. Millet yang biasa dijual di pasaran terdiri dari tiga warna berbeda yaitu putih, merah, dan hitam.

Ketiga jenis millet tersebut sangat cocok untuk perkutut. Hanya saja konsumsi millet berlebihan pada burung perkutut tidak baik karena akan membuat burung perkutut terasa panas.

4. Biji sergum

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah