Punya Tuah Kesuburan dan Kemakmuran, 5 Jenis Burung Perkutut Ini Cocok Dipelihara Oleh Petani dan Peternak

- 11 Agustus 2022, 14:16 WIB
Burung perkutut diberi pakan kacang hijau dan kencur akan gacor.
Burung perkutut diberi pakan kacang hijau dan kencur akan gacor. /YouTube Manggala Channel

MAPAY BANDUNG - Ada banyak jenis burung perkutut yang memiliki tuah tertentu jika dipelihara. 

Bahkan ada 5 jenis burung perkutut yang memiliki tuah kesuburan dan kemakmuran sehingga akan sangat cocok apabila dipelihara oleh petani dan peternak. 

Oleh karenanya, ketahuilah 5 jenis burung perkutut yang memilii tuah kesuburan dan kemakmuran berikut ini. 

Baca Juga: Bisa Bawa Sial Hingga Memusnahkan Rezeki, Segera Lepas Burung Perkutut Katuranggan Keruk Bumi, Ini Cirinya

Jika anda seorang petani atau peternak, 5 jenis burung perkutut ini sangat direkomendasikan untuk dipelihara karena diyakini akan memberikan kesuburan dan kemakmuran. 

Setidaknya ada 5 jenis burung perkutut yang cocok untuk dipelihara oleh para petani dan peternak seperti yang dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Harta Langit Channel Rabu, 10 Agustus 2022.

1. Burung Perkutut Katuranggan Sri Mangupel

Ciri khusus dari burung perkutut katuranggan sri mangupel adalah pada kuku jarinya yang berwarna putih.

Burung perkutut ini sangat cocok dipelihara oleh para petani karena memiliki tuah untuk kesuburan dan kemakmuran, sehingga apa yang ditanam akan tumbuh subur dan hasil panen melimpah.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x