Gak Pake Ribet! Inilah 3 Cara Efektif Melatih Burung Perkutut Biar Cepat Bunyi, Gacor hingga Jinak

- 10 Agustus 2022, 10:30 WIB
Berikut ini cara membuat racikan pakan burung perkutut agar semakin gacor dan rajin manggung.
Berikut ini cara membuat racikan pakan burung perkutut agar semakin gacor dan rajin manggung. /YouTube Sahir Utomo

MAPAY BANDUNG - Berikut ini beberapa cara efektif melatih burung perkutut, agar cepat bunyi, gacor, hingga jinak.

Cara-cara ini mesti anda rutinkan setiap harinya, agar burung perkutut yang anda pelihara di rumah terlatih menjadi cepat bunyi, gacor, hingga jinak.

Umum diketahui, burung perkutut merupakan salah satu jenis burung yang susah-susah gampang untuk dipelihara.

Baca Juga: Teliti Dulu Bagian Lehernya Sebelum Bawa Pulang, Ini Ciri Burung Perkutut Udan Mas Bertuah Datangkan Rezeki

Menjadi mudah dipelihara, apabila kita dapat memahami cara perawatan burung perkutut, agar ia tetap terjaga kesehatan hingga suaranya.

Namun sebaliknya, apabila kita tidak dapat memahami cara perawatan, maka burung perkutut yang dipelihara di rumah bisa menjadi pendiam bak perkutut bisu.

Seperti dilansir MapayBandung.com dari YouTube Sobat Kung Mania, Rabu 10 Agustus 2022, ada 3 cara efektif melatih burung perkutut, agar cepat bunyi, gacor, hingga jinak.

Baca Juga: 5 Drakor Rating Tertinggi Bulan Agustus 2022, Ada Big Mouth dan Poong The Joseon Psychiatrist

1. Mandikan perkutut dengan tangan

Cara terbaik untuk memandikan burung perkutut adalah langsung menggunakan tangan sendiri, tidak disemprot ataupun lainnya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x