Bikin Sial! Jangan Pelihara Burung Perkutut Yang Cirinya Seperti Ini, Praktisi Kejawen: Lepaskan ke Alam

- 9 Agustus 2022, 21:00 WIB
Kenali ciri Burung Perkutut pembawa keberuntungan banyak sekali dicari orang, baik hanya buat mainan atau untuk keperluan lainnya.
Kenali ciri Burung Perkutut pembawa keberuntungan banyak sekali dicari orang, baik hanya buat mainan atau untuk keperluan lainnya. /Tangkapan layar/YouTube/Mistis Mitos/Youtube

Jadi jika ada pada bagian kaki perkutut itu bengkok maka dapat dipastikan itu adalah katuranggan Keruk Bumi.

"Kaki dari burung ini tidak normal atau bengkok," kata Mbah Yadi.

Baca Juga: Teliti Dulu Sebelum Dibeli, Ini 9 Burung Perkutut dengan Ciri Cacat Fisik, Ada yang Bertuah dan Langka

Katuranggan perkutut Keruk Bumi yang berkaki tidak normal, kaki yang tidak normal ini maksudnya tidak seperti burung pada umumnya.

Dalam Primbon Jawa juga diterangkan bahwa secara filosofis kaki yang bengkok dari burung tersebut adalah sebagai suatu simbol.

Simbol yang dimaksud adalah simbol kesialan karena maknanya kaki bengkok itu membengkokan sesuatu yang tidak sesuai dengan aslinya.

Itulah burung perkutut pembawa sial yaitu katuranggan Keruk Bumi yang bentuk kakinya bengkok.

Jangan pelihara burung tersebut dan lebih baik lepaskan saja ke alam bebas.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah