Sepele Tapi Penting! Segera Lakukan Cara Ampuh Ini Jika Ingin Burung Perkutut Cepat Bertelur

- 31 Juli 2022, 11:13 WIB
Meski sepele, cara ini ampuh dilakukan untuk membuat burung perkutut cepat bertelur.
Meski sepele, cara ini ampuh dilakukan untuk membuat burung perkutut cepat bertelur. /Tangkapan layar kanal YouTube Kung Mania Channel

Karena burung perkutut yang akan berkembang biak itu biasanya tidak terlalu senang jika sering dilihat oleh manusia.

Baca Juga: Lakukan 3 Metode Ampuh Ini untuk Menjinakkan Burung Perkutut, Langsung Bunyi Pakai Jentikan Jari

Kemudian, pastikan juga kandang burung perkutut terlindungi dari sinar atau panas matahari secara langsung. Tujuannya adalah agar makanan dan minuman cadangannya tidak berlumut.

Untuk makanan burung perkutut bisa menggunakan millet putih sebagai makanan pokok, serta makanan pendukung lainnya yakni kacang hijau serta beras ketan merah.

Simpan beberapa bahan tersebut di tempatnya masing-masing, jangan dicampurkan antara bahan makanan yang satu dengan lainnya agar tidak diacak-acak oleh burung perkutut.

Berikutnya setelah kandang, makanan dan minuman yang diperhatikan, tempat sarang burung untuk mengerami telur pun harus diperhatikan.

Baca Juga: Rawat dan Jaga Baik-baik Burung Perkutut yang Punya Kebiasaan Seperti Ini, Pemiliknya Akan Selalu Selamat!

Pasalnya sarang yang nantinnya akan menjadi tempat untuk menyimpan telur harus nyaman dan dibuat dari serabut kelapa ataupun rumput-rumputan.

Karena pada dasarnya, burung perkutut itu tidak akan beranjak dari sangkarnya saat proses pengeraman telurnya.

Sehingga burung perkutut tersebut akan tetap diam di atas sangkarnya walaupun telur-telurnya diambil oleh tangan manusia.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah