5 Pantangan Bagi Orang yang Berjualan, Jangan Melewati Rumah Orang yang Sedang Berkabung

- 26 Juli 2022, 21:00 WIB
Pantangan orang berjualan yang tak boleh dilanggar
Pantangan orang berjualan yang tak boleh dilanggar /*/mantrapandeglang.com/Pixabay/Pexels

MAPAY BANDUNG – Tahukah anda, konon sebelum kita membuka toko, warung, atau tempat usaha untuk berjualan terdapat beberapa pantangan yang dianggap tidak baik untuk dilakukan.

Pantangan-pantangan tersebut konon jika dilanggar dipercaya akan menjadikan jualan anda sepi seharian.

Simaklah, berikut ini merupakan beberapa pantangan bagi orang yang sedang berjualan.

Sebab tentunya semua orang yang kini tengah berjualan menginginkan jualan atau usahanya lancar dan juga laku.

Baca Juga: Kenapa Kebo Bule Kyai Slamet Dianggap Keramat Saat Malam 1 Suro? Ternyata Ini Asal-usulnya

Tetapi perlu anda ingat sebelumnya bahwa jangan menganggap pantangan-pantangan berikut ini menjadi sesuatu yang sifatnya mutlak, wawasan ini dipercaya oleh sebagian masyarakat Jawa di sejumlah daerah.

Lantas, apa sajakah pantangan-pantangan orang yang sedang berjualan tersebut?

Praktisi Spiritual Kejawen, Dewi Sundari mengungkapkan pantangan bagi orang yang berjualan yang jika dilanggar akan membuat jualan sepi seharian.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Dewi Sundari Praktisi Kejawen, Selasa 26 Juli 2022, berikut 5 pantangan bagi orang yang berjualan.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x