Sebelum Membeli Wajib Ketahui, Inilah 9 Keistimewaan Burung Perkutut Salah Satunya Setia Pada Majikan

- 13 Juli 2022, 09:30 WIB
Berikut fakta menarik seputar burung perkutut.
Berikut fakta menarik seputar burung perkutut. /Tangkapan layar Youtube Sonengan Kicau

Beberapa orang mempercayai bahwa burung perkutut mampu menyerap energi termasuk menyerap energy negatif. Ini dilakukan bilamana dalam keadaan tertentu pemiliknya sedang dalam ancaman dari suatu hal yang tak kasat mata.

Baca Juga: Supaya Jadi Doa! 10 Nama Bayi Perempuan Islami 2 Kata, Bermakna Sholehah dan Pembawa Rezeki

6. Tidak pernah berkelahi

Burung perkutut juga termasuk jenis burung yang jarang berkelahi dengan burung sejenisnya.

7. Bunyi burung perkutut tidak pernah sama

Kicauan atau anggungan dari burung perkutut tidak pernah sama, selain itu tingkat ketebalan suara juga pasti akan berbeda satu sama lain.

Baca Juga: 10 Nama Bayi Perempuan Lahir Bulan Juli, 3 Kata Unik Islami, Jarang Digunakan, Pilih Sebelum Lahiran

8. Mengeluarkan bunyi melalui saluran hidung

Salah satu keunikan burung perkutut adalah pada saat mengeluarkan kicauannya hal pertama yang dilakukan dengan menarik nafas dalam-dalam melalui saluran hidung dan dari celah paru.

Kemudian burung perkutut akan menyimpannya dalam kantung udara. Kemudian ketika udara tersebut dilepaskan leher burung perkutut akan terlihat membesar.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah