9 Tanaman Ini Pembawa Rezeki Keberuntungan, Dijamin Manjur dan Bisa Mengusir Energi Negatif

- 12 Juli 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi bunga lavender. Inilah 9 tanaman yang dipercaya sebagai pembawa rezeki dan keberuntungan. Bisa ditanam di rumah, dijaminmanjur dan usir energi negatif.
Ilustrasi bunga lavender. Inilah 9 tanaman yang dipercaya sebagai pembawa rezeki dan keberuntungan. Bisa ditanam di rumah, dijaminmanjur dan usir energi negatif. /JillWellington/Pixabay

 

MAPAY BANDUNG - Ada beberapa tanaman yang dipercaya dapat membawa rezeki dan keberuntungan.

Sebab, beberapa tanaman ini manjur dalam mengusir energi negatif sehingga dapat membawa rezeki dan keberuntungan.

Terdapat 9 tanaman yang manjur dalam mengusir energi negatif sehingga bisa membawa rezeki dan keberuntungan.

Baca Juga: 4 Tanaman ini Bisa Mendatangkan Rezeki dan Kekayaan, Segara Tanam di Pekarangan Rumah

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Trending Sepuluh pada Selasa 12 Juli 2022, berikut 9 tanaman pembawa rezeki dan keberuntungan.

1. Kemangi

Berdasarkan kepercayaan India, daun kemangi adalah tanaman yang suci. Apabila ditanam di dalam pot, konon dapat meminimalisir energi negatif dan niat jahat.

Daun kemangi juga melambangkan cinta gairah, keberuntungan, kemakmuran dan kecantikan di dalam rumah.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x