Wow! Terungkap Manfaat Terasi untuk Burung Perkutut Salah Satunya Bisa Bikin Suaranya Jadi Lebih Keras

- 20 Juni 2022, 15:00 WIB
Berikut ini penyebab burung perkutut mati mendadak.
Berikut ini penyebab burung perkutut mati mendadak. / Kanal Youtube LulzBrownie

Baca Juga: 3 Tips Merawat Burung Murai Batu Biar Cepat Gacor, Harus Dilakukan untuk Burung Tangkapan atau Baru Beli

Lebih lanjut, konon terasi memiliki manfaat yang luar biasa untuk burung perkutut, diantaranya sebagai stimulasi birahi.

Kemudian manfaat selanjutnya adalah mampu meningkatkan intensitas suara burung, sehingga rajin bunyi daripada biasanya.

Bukan hanya membuat burung perkutut rajin berbunyi saja, terasi juga bisa membuat suara burung perkutut menjadi lebih besar dan juga anggun.

Baca Juga: Dipercaya Ampuh Mengusir Hantu, Sejumlah Benda Ini Harus Dimiliki, Salahsatunya Garam

Tentu dengan pemberian terasi secara rutin ini akan membuat gairah burung perkutut untuk manggung semakin lebih besar.

Manfaat terakhir dan tentu tidak kalah penting, terasi ternyata mampu menguatkan tulang burung perkutut.

Itulah beberapa manfaat terasi untuk burung perkutut, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah