Bikin Suasana Hati Tenang, Ini Ciri Burung Katuranggan Perkutut Sabda Jati, Cepat Pelihara di Rumah

- 15 Juni 2022, 13:00 WIB
Inilah mitos dari burung perkutut katuranggan Sabda Jati.
Inilah mitos dari burung perkutut katuranggan Sabda Jati. /Kanal Youtube Harta Langit Channel

MAPAY BANDUNG - Selain terkenal sebagai pembawa rezeki dan keberuntungan, ternyata burung perkutut juga bisa mendatangkan suasana hati menjadi tenang.

Seperti diketahui sudah banyak dibahas mengenai burung katuranggan perkutut yang baik dipelihara karena tuahnya sebagai pembawa rezeki namun yang satu ini memiliki tuah sebagai pembawa suasana hati menjadi tenang.

Burung yang dimaksud adalah Katuranggan perkutut Sabda Jati yang sangat dianjurkan untuk dipelihara di rumah. Lantas bagaimana cirinya?

Baca Juga: 4 Tanda Orang yang Akan Dijadikan Tumbal Pesugihan, Salahsatunya Nafsu Makan Meningkat

Seperti dikutip MapayBandung.com dari kanal Youtube Sahir Utomo pada Rabu 15 Juni 2022, berikut ini penjelasan budayawan sekaligus pecinta seni, Sahir Utomo terkait katuranggan perkutut Sabda Jati beserta cirinya.

Burung perkutut Sabda Jati ini dikenal dengan lantunan suaranya yang merdu hingga membuat batin menjadi tenang.

"Disamping mempunyai alunan suara yang merdu juga oleh masyarakat jawa dipercaya mempunyai mitos dan untuk menjadikan kepuasan batin pemiliknya," kata Sahir.

Baca Juga: Kerap Dikaitkan dengan Hal Mistis, Ini Makna Sebenarnya Dibalik Mimpi Bertemu Orang Meninggal Kata UAS

Seperti diketahui burung perkutut yang satu ini memang sejak zaman dahulu sampai sekarang banyak penggemarnya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x