Ternyata Ciri Burung Perkutut Jinak dan Gacor dapat Dilihat pada Kotorannya, Simak 6 Tanda Berikut

- 8 Juni 2022, 14:00 WIB
ciri burung perkutut yang jinak dan gacor memiliki 6 kebiasaan tanda yang mudah terlihat.
ciri burung perkutut yang jinak dan gacor memiliki 6 kebiasaan tanda yang mudah terlihat. /YouTube Sobat Jejak Alam.

MAPAY BANDUNG – Memiliki burung perkutut yang jinak dan gacor adalah tanda bahwa unggas tersebut sehat.

Saat membeli burung perkutut, ada baiknya untuk mengetahui ciri burung perkutut yang jinak dan gacor agar tidak merugi di kemudian hari.

Pencinta burung perkutut yakin bahwa perkutut yang jinak dan gacor dapat terlihat dari kotorannya.

Baca Juga: Inilah Tuah Katuranggan Perkutut Sri Rezeki, Punya Kebiasaan Buang Kotoran di Satu Tempat

Jika terdapat ciri tersebut, pemilik haruslah bangga karena perkutut tergolong langka dan akan dihargai cukup tinggi.

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube sobat jejak alam pada Rabu 8 Juni 2022, ciri burung perkutut yang jinak dan gacor memiliki 6 kebiasaan tanda yang mudah terlihat.

1. Kotorannya berair

Ciri burung perkutut yang jinak dan gacor dapat dilihat dari kotorannya yang sedikit berair.

Baca Juga: Pemprov Jabar Butuh Butuh Rp150 Miliar Biayai Revitalisasi Tiga Terminal Tipe B di Kota Bandung

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x