Praktisi Kejawen Sebut 3 Kebiasaan Ini Bikin Aura Terpancar Negatif, Mesti Cepat Ditinggalkan

- 27 Mei 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi. Praktisi kejawen Dewi Sundari menyebut bahwa 3 kebiasaan berikut ini harus ditinggalkan karena membuat aura yang terpancar adalah negatif.
Ilustrasi. Praktisi kejawen Dewi Sundari menyebut bahwa 3 kebiasaan berikut ini harus ditinggalkan karena membuat aura yang terpancar adalah negatif. /Pixabay/Mario



MAPAY BANDUNG - Seorang praktisi kejawen Dewi Sundari mengatakan, pancaran aura menjadi negatif bisa disebabkan karena pola kebiasaan kita sehari-hari.

Menurut Dewi Sundari, alih-alih memberikan pancaran aura yang positif, kebiasaan yang sering dilakukan setiap hari berikut ini, justru bisa membuat aura seseorang menjadi negatif.

Lalu, kebiasaan apa saja yang bisa membuat pancaran aura seseorang menjadi negatif? Simak penjelasan Dewi Sundari berikut ini.

"Selama ini, banyak orang ketika menyadari bahwa aura dirinya tengah tertutup energi negatif, yaitu menyangka disebabkan oleh perbuatan jahat orang lain," tutur Dewi Sundari.

Baca Juga: Pusing, Mual, Lemas Hingga Diare Bisa Hilang dengan Rutin Minum Rempah Ini kata dr. Zaidul Akbar

Ya, seperti yang sudah dijelaskan, saat aura dirasa tertutup atau negatif, tak jarang akan muncul kecurigaan bahwa ada orang lain yang menggunakan ilmu hitam, untuk menutup pancaran aura itu.

Sehingga membuat diri ini menjadi sering sial, usaha sering gagal, rumah tangga berantakan, dan lain-lain.

"Padahal hampir bisa dipastikan tidak seperti itu, di hampir semua kasus bukanlah itu penyebab pancaran aura seseorang menjadi negatif dan tertutup," tuturnya.

Baca Juga: Baca Ayat ini 1 Kali Ketika Masuk Warung atau Tempat Usaha, Rezeki Anda Akan Semakin Lancar Kata UAS

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x