Jangan Memulai Pekerjaan Atau Usaha di Waktu Ini Karena Hari Naas, Bisa Berakibat Buruk Jika Dipaksakan

- 26 Mei 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi Pekerjaan
Ilustrasi Pekerjaan /PEXELS/Photo by Vlada Karpovich

Adapun hitungan hari naas atau hari sial itu biasanya menggunakan hitungan kalender hijriyah atau tahun Islam. Adapun rumusnya adalah sebagai berikut.

"Datangnya hari sial atau hari naas itu setiap tiga bulan itu ada hari naasnya 1 atau 2 hari," ucap Kang Ghofur.

Adapun 3 hari naas yang sebaiknya jangan memulai usaha di hari tersebut ketiganya ada di bulan yang berbeda.

Baca Juga: Berbahaya! Jangan Gunakan 3 Susuk Berikut jika Ingin Selamat Kata Pakar Supranatural

1. Hari Jumat

Hari naas pertama ada di Bulan Ramadhan, Bulan Syawal dan Bulan Dzul Qaidah. Pada bulan tersebut hari naasnya atau hari sialnya adalah Jumat

"Ada satu hari sial, hari sialnya pada hari Jumat," ujar Kang Ghofur.

Baca Juga: 5 Jenis Minuman yang Ampuh Turunkan Berat Badan, Nomor 4 Enak Banget, Kata dr. Saddam Ismail

2. Sabtu dan Minggu

Hari naas kedua ada di bulan Dzulhijjah atau bulan Muharram dan bulan shofar. Adapun hari naasnya pada bulan tersebut adalah Sabtu.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x