Ingin Tampil Cantik Saat Lebaran? Berikut Cara Mudah Buka Aura Kecantikan dengan Air Kelapa Beserta Doa

- 30 April 2022, 10:00 WIB
Kecantikan Seo Ji Hye yang memukau.
Kecantikan Seo Ji Hye yang memukau. /tangkap layar Kbizoom.com

Tujuan membuka aura wajah tak hanya sebatas memperoleh kecantikan semata.

Menurut Dewi Sundari, aura kecantikan akan membuat seseorang dikasihi, disenangi, bahkan dimudahkan dalam segala urusannya.

“Siapa pun yang melihat wajah kita akan merasakan kasih yang alami,” ucapnya.

Dewi Sundari menjelaskan jika aura bukanlah hal mistis atau gaib. Keberadaannya merupakan sebuah medan yang menyelimuti tubuh fisik bagian luar.

Baca Juga: Tampil Cantik Bersinar Saat Lebaran, Inilah Cara Mudah Buka Aura Hanya dengan Mandi

Semakin cerah dan cemerlang aura kecantikan di hari lebaran nanti, maka kehidupan akan semakin diliputi keberuntungan.

Tetapi sebaliknya, apabila aura wajah terpancar kurang baik maka peruntungan akan sulit mendekat.

Tak heran jika orang dengan aura yang terlihat kurang baik akan membuat pemiliknya disulitkan berbagai urusan dunia.

Baca Juga: Inilah Cara Mengembalikan Santet Tingkat Tinggi Sekalipun Kepada Pengirimnya Hanya dengan Media Garam

“Kita jadi susah berteman, tidak dipercaya orang, mudah dibenci, sering ditipu, sulit rezeki, bahkan sering dikecewakan dalam hal asmara,” tuturnya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah