7 Keunikan Burung Merpati di Mekkah, Ternyata Alasan Tak Boleh Ditangkap Salah Satunya Karena Ikut Tawaf

- 8 April 2022, 12:00 WIB
Burung merpati/Pixabay
Burung merpati/Pixabay /

Kecuali setelah berada di luar Kota Mekkah, itu pun tidak dalam keadaan berihram.

Allah memuliakan Kota Mekkah, maka tidak halal bagi seseorang untuk mencabut tanaman, memotong pohon, dan berburu hewan.

Baca Juga: Denny Darko Ramal Tragedi Pilu Jelang Mudik Lebaran 2022, Perhatikan Makna Kartu Tarot Nomor 4

4. Keturunan sepasang merpati yang sempat membangun sarang di depan Gua Hira

Sebagian penulis sejarah Arab mengungkap jika burung merpati yang ada di Kota Mekkah adalah keturunan dari burung yang sempat bertelur di Gua Hira.

5. Ikut mengelilingi Ka’bah

Burung merpati yang bersemayam di Kota Mekkah terkadang terlihat melakukan tawaf atau mengelilingi Ka'bah sebanyak 7 putaran.

Sama seperti manusia saat melakukan serangkaian ibadah haji atau umrah.

Baca Juga: Memiliki Warna Khusus, Ini Katuranggan Perkutut yang Dipercaya Membawa Sial Menurut Primbon Jawa

6. Elang enggan memangsa burung merpati di Kota Mekkah dan Madinah

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x