Gampang! Cara Mengetahui Apakah Burung Perkutut Baik Dipelihara atau Tidak, Begini Cirinya

27 Juli 2022, 10:30 WIB
Cara mengetahui burung perkutut baik dipelihara atau tidak bisa dilihat dari ciri katuranggan nya. /Tangkapan layar kanal YouTube Kung Mania Channel

MAPAY BANDUNG - Inilah cara mengetahui apakah burung perkutut baik dipelihara atau tidak dengan mudah.

Cara mengetahui burung perkutut baik dipelihara atau tidak bisa dilihat dari ciri katuranggan nya.

Tak hanya itu, cara mengetahui burung perkutut baik dipelihara atau tidak ternyata bisa menggunakan cara unik, yaitu menggunakan beras.

Baca Juga: Cara Agar Terhindar dari Musibah dan Sial di Malam 1 Suro, Segera Lakukan 3 Hal Ini Agar Selamat

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Sobat Jejak Alam pada Rabu 27 Juli 2022, Berikut cara mengetahui burung perkutut baik dipelihara atau tidak.

Cara ini cukup unik, menurut masyarakat Jawa cara ini cukup ampuh untuk mengetahui perkutut yang akan dipelihara baik atau tidak.

Caranya, siapkan media yang akan digunakan terlebih dahulu yakni sebuah kain, gelas dan beras.

Baca Juga: Jinakkan Perkutut Giras Cuman Pakai Daun Pandan? Begini Caranya, Gampang! Perkutut Omboyokan Jangan Ikutan

Ambil beras dan masukan kedalam gelas hingga penuh atau menyesuaikan dengan ukuran gelasnya.

Kemudian, masukkan beras pada sebuah kain yang sudah disiapkan, lalu ikat kain tersebut.

Selanjutnya kain yang sudah diisi beras dan diikat tadi, taruh ke dalam masing-masing sangkar burung perkutut.

Baca Juga: Cara Memilih Telur Tekukur yang Baik Untuk Ditetaskan Menggunakan Senter HP, Dijamin Berhasil!

Untuk melihat hasilnya apakah burung perkutut baik dipelihara atau tidak, setidaknya tunggu selama 1 hari.

Jika sudah melewati 1 hari, ambil bungkusan kain berisi beras tersebut dari masing-masing sangkar perkutut.

Kemudian buka ikatannya dan taruh kembali beras kedalam gelas.

Jika beras dalam gelas itu bertambah maka menandakan burung perkutut tersebut memiliki aura positif yang baik dipelihara.

Baca Juga: Cukup Gunakan Tanaman Satu Ini Agar Burung Perkutut Gacor dan Bersuara Jernih, Begini Cara Membuatnya

Begitupun sebaliknya, jika ketika beras berkurang maka perkutut tersebut memiliki energi negatif yang tidak baik dipelihara dan disarankan lepas ke alam liar.

Adapun ciri dari burung perkutut yang baik dipelihara, adalah sebagai berikut:

1. Pembawaan burung tenang atau jinak.

2. Sangkar terlihat adem dan tenang bagi sang pemilik.

Baca Juga: Buang Jauh-Jauh 4 Kebiasaan Buruk Ini, Bikin Hidup Susah dan Rezeki Seret! Salah Satunya Pelit

3. Ketika melihat perkutut, ada rasa yang tenang di batin dan merasa kebahagiaan secara batiniah.

4. Terjadi keharmonisan dalam keluarga sang pemilik.

Itulah cara mengetahui apakah burung perkutut baik dipelihara atau tidak, beserta ciri katuranggan burung perkutut.***

Editor: Asep Yusuf Anshori

Tags

Terkini

Terpopuler