Tagar ViralJalurBatuk Ramai di Sosial Media X, Ternyata Ini 4 Manfaat Daun Legundi yang Jarang Diketahui

- 22 Februari 2024, 11:45 WIB
Ketahui manfaat daun legundi yang bermanfaat untuk mengobati batuk dan penyakit lainnya
Ketahui manfaat daun legundi yang bermanfaat untuk mengobati batuk dan penyakit lainnya /Kolase TikTok iranndha dan bibitbunga

 

BRAGA, MAPAY BANDUNG - Pemilik akun TikTok Ira Nanda menjadi viral usai membagikan resep obat batuk herbal yang jarang diketahui masyarakat Indonesia.

Dari unggakan akun TikTok iranndha, pemilik akun menjelaskan daun legundi sangat berkhasiat untuk menjaga pernapasan, terlebih saat musim hujan saat ini.

Dengan mengatahui manfaat daun legundi, netizen dapat mencari obat batuk herbal yang mudah didapatkan di pekarangan rumah.

Baca Juga: VIRAL! Tahura Ir Djuanda Bandung Rusak Akibat Dilintasi Motor Trail, Begini Kondisinya

Daun legundi adalah bagian dari tumbuhan yang sering ditemukan tumbuh di daerah tropis. Daun legundi sering ditemukan di hutan jati, semak-semak, hingga tempat tinggal lain.

Tanaman legundi dikenal dengan nama latin, Vitex trifolia L, adalah sebuah tanaman herbal yang kaya akan senyawa kimia.

Mengutip dari laman jurnal.stundent.unr.ac.id, daun legundi mengandung minyak atsiri yang terdiri dari senyawa seskuiterpen, terpenoid, ester, vitrisin, serta kandungan zat flavonoid glikosida (persikogenin) yang tinggi.

Baca Juga: Viral Bocoran Kabinet Indonesia Emas Prabowo-Gibran, Gerindra Akhirnya Buka Suara: Tunggu Hasil KPU

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x