Pemain Rp1,74 Miliar Ini Dipastikan Bertahan di Persib, Baru Saja Perpanjang Kontrak

- 1 Mei 2023, 19:45 WIB
SELEBRASI Pemain Persib Bandung, Robi Darwis (kanan) bersama Marck Anthony Klok, dan Frets Butuan setelah berhasil mencetak gol ke gawang Dewa United yang dikawal M Natsir pada pertandingan putaran kedua Liga 1 di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Senin (20/3/2023). Dalam laga tersebut skuad anak asuh Luis Milla menang dengan skor 2-1.*
SELEBRASI Pemain Persib Bandung, Robi Darwis (kanan) bersama Marck Anthony Klok, dan Frets Butuan setelah berhasil mencetak gol ke gawang Dewa United yang dikawal M Natsir pada pertandingan putaran kedua Liga 1 di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Senin (20/3/2023). Dalam laga tersebut skuad anak asuh Luis Milla menang dengan skor 2-1.* /ARMIN ABDUL JABBAR/ARMIN ABDUL JABBAR/"PR"

MAPAY BANDUNG - Persib Bandung baru saja memperpanjang kontrak salah satu pemain andalannya di Liga 1 2022/2023.

Pemain dengan harga pasar Rp1,74 miliar ini dipastikan bertahan di Persib, setelah sepakat bekerjasama kembali hingga tahun 2026.

Pengumuman perpanjangan kontrak tersebut, disampaikan Persib di laman resminya, Senin 1 Mei 2023.

 

Dia memang menjadi pemain muda Maung Bandung dengan penampilan paling menonjol sepanjang Liga 1 musim lalu. Pemain itu adalah Robi Darwis.

Baca Juga: Persib Cuci Gudang? 3 Pemain Dikabarkan Langsung Out, Sudah Beri Kode di Instagram

Robi Darwis adalah gelandang Timnas Indonesia U-20 yang direkomendasikan tim pelatih untuk dipertahankan.

Melansir laman resmi klub, sepanjang Liga 1 musim lalu, Robi Darwis tampil sebanyak 17 kali selama 1001 menit dengan sumbangan 1 gol.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x