Persikab Bakal Pakai Stadion GBLA untuk Liga 2, Kadispora Kota Bandung: Bukan Bermarkas, Tapi...

- 5 September 2023, 20:00 WIB
Tim Persikab Bandung setelah berlatih di GBLA Selasa, 5 September 2023.
Tim Persikab Bandung setelah berlatih di GBLA Selasa, 5 September 2023. /Persikab/

 

Baca Juga: 19 Nama Bayi Perempuan dalam Al-Quran Rangkai 2 Kata yang Bermakna Cantik dan Sholehah

Baca Juga: Jadwal Penerbangan Air Asia dan Citilink dari Bandara Kertajati Mulai Oktober 2023

Mereka bersyukur karena dipastikan tidak menjadi tim musafir di Liga 2.

"Ucapan terima kasih dan rasa hormat yang sangat luar biasa kepada Dispora Kota Bandung yang mendukung penuh serta memfasilitasi Persikab. Terimakasih Bapak Edi Marwoto & Bapak Hendi Maulana. Terima kasih juga kepada Tim @persib beserta jajaran manajemen sudah memberikan dukungan penuh kepada Persikab ber-Home Base di Stadion GBLA sehingga tidak Menjadi Klub Musafir. HATUR NUHUN," tulis Persikab di Instagram.***

Ikuti berita MapayBandung.com lainnya di Google News.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah