Jadwal Piala Dunia 2022 Grup E: Simak Jadwal Tanding Spanyol dan Jerman di Fase Penyisihan

- 20 November 2022, 11:45 WIB
Berikut jadwal pertandingan Grup E, jangan lewatkan pertandingan Spanyol dan Jerman di penyisihan grup Piala Dunia 2022 Qatar.
Berikut jadwal pertandingan Grup E, jangan lewatkan pertandingan Spanyol dan Jerman di penyisihan grup Piala Dunia 2022 Qatar. /Instagram @fifa.

CONCACAF: Amerika Serikat, Kanada, Kosta Rika, Meksiko

CONMEBOL: Argentina, Brasil, Ekuador, Uruguay

UEFA: Belanda, Belgia, Denmark, Inggris, Jerman, Kroasia, Prancis, Polandia, Portugal, Serbia, Spanyol, Swiss, Wales.

Baca Juga: Jadwal Piala Dunia 2022 Grup D: Simak Jadwal Tanding Prancis di Fase Penyisihan

Grup E sendiri terdiri dari 2 tim yang berasal dari Konfederasi Sepak Bola UEFA yakni Spanyol dan Jerman, satu wakil AFC Jepang, serta wakil CONCACAF Kosta Rika.

Berbicara mengenai Grup E, tim unggulan Spanyol dan Jerman berada di grup yang sama. Tentu ini akan menambah persaingan penyisihan grup Piala Dunia semakin ketat.

Spanyol dengan skuad yang hampir didominasi para pemain muda berbakat seperti Ansu Fati, Pedri serta Gavi yang berasal dari klub Barcelona tentu akan memberikan warna tersendiri.

Selain itu, tim unggulan lainnya Jerman, akan bergantung pada kehadiran Thomas Muller di lini depan.

Baca Juga: Link Nonton Reborn Rich Episode 3 Sub Indo yang Tayang Malam Ini, Lanjutan Aksi Song Joong KI

Terlebih dirinya telah sukses mengantarkan tim Der Panzer tampil gemilang di ajang Piala Dunia dengan mencetak banyak gol.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x