Erick Thohir Pastikan Harga BBM Tidak Naik Hingga Juni 2024

- 4 Maret 2024, 22:00 WIB
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir usai menghadiri penandatanganan MoU dengan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) di Jakarta, Senin 4 Maret 2024/ANTARA/Maria Cicilia Galuh
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir usai menghadiri penandatanganan MoU dengan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) di Jakarta, Senin 4 Maret 2024/ANTARA/Maria Cicilia Galuh /

"Tidak akan naik," kata Presiden Widodo saat ditanya apakah harga BBM akan naik.

Baca Juga: Ragam Profesi! Inilah 7 Tokoh Diprediksi Maju Pemilihan Wali Kota Bandung Tahun 2024

Sebelumnya pada Senin 26 Februari 2024, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan harga listrik dan BBM tidak akan naik sampai Juni 2024 walaupun dibutuhkan anggaran lebih besar untuk subsidi listrik dan BBM.

"Itu akan membutuhkan additional anggaran untuk Pertamina maupun PLN, dan itu nanti akan diambil baik dari sisa saldo anggaran lebih (SAL), maupun pelebaran defisit anggaran di 2024. Jadi itu 2,3-2,8 (persen). Tahun depan pun dalam kerangka yang sama 2,4-2,8 jadi realistis," ujarnya.*** (Naufal Aditya/JOB Training)

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah