POPULER HARI INI: Asal-usul Ujungberung Berkaitan Legenda Sangkuriang

- 20 Februari 2024, 10:00 WIB
Alun-alun Ujungberung Kota Bandung
Alun-alun Ujungberung Kota Bandung /MAPAY BANDUNG



BRAGA, MAPAYBANDUNG.COM - Artikel yang mengulas tentang 4 asal-usul Ujungberung yang salahsatunya berkaitan dengan legenda Sangkuriang jadi artikel populer hari ini.

Artikel tersebut jadi yang paling banyak dibaca di MapayBandung.com hari ini Selasa 20 Februari 2024.

Selain itu ada juga artikel tentang 5 tokoh berpeluang maju di Pilgub Jabar sampai viral gardu listrik mengeluarkan api di Jalan Sultan Agung, Kota Bandung.

Baca Juga: 30 Menit dari Bandung, Ada Stadion Tertinggi di Jawa Barat, Main di Sini Sejuknya Minta Ampun

Berikut rangkuman tiga atikel populer hari ini di MapayBandung.com.

1. Berkaitan Sangkuriang, Ini 4 Mitos Asal-usul Nama Ujungberung, Salahsatu Kecamatan di Bandung

Ujungberung adalah salah satu kecamatan yang ada di Kota Bandung. Kecamatan ini memiliki lima kelurahan yaitu Pasirendah, Cigending, Pasirjati, Pasirwangi, dan Pasanggrahan.

Terkait dengan penamaannya, terdapat 4 versi asal-usul nama Ujungberung. Salah satu versi menyebut bahwa sejarah Ujungberung berkaitan dengan cerita rakyat atau legenda Sangkuriang.

Lantas, seperti apa asal-usul nama Ujungberung?

Selengkapnya: Berkaitan Sangkuriang, Ini 4 Mitos Asal-usul Nama Ujungberung, Salahsatu Kecamatan di Bandung

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x