Rekomendasi 5 Ide Bisnis Barang Online yang Banyak Dicari dan Berpeluang Untung Besar Saat Lebaran

- 10 April 2023, 03:45 WIB
Berkat teknologi Meta, Ramadhan 2023 diprediksi jadi waktu terbaik untuk jualan online
Berkat teknologi Meta, Ramadhan 2023 diprediksi jadi waktu terbaik untuk jualan online /Pexels/MART PRODUCTION.

Jangan lupa untuk selalu memberikan rincian sepatu agar memudahkan pembeli dalam proses pemesanan.

3. Produk kecantikan

Pertumbuhan industri kecantikan termasuk cukup pesat. Sebab, produk kecantikan menjadi salah satu bisnis online yang banyak diminati terutama dikalangan wanita.

Untuk menjual produk kecantikan, kamu bisa memutuskan untuk fokus menjual skincare atau makeup dan variasi produk lokal atau impor.

Hanya saja perlu diingat untuk menjual produk yang sudah bersertifikasi BPOM atau aman digunakan.

Baca Juga: 3 Film Action yang Cocok Untuk Ngabuburit, Nomor 2 Dibintangi Dwayne Johnson

4. Perlengkapan ibadah

 

Perlengkapan ibadah juga menjadi salah satu ide bisnis yang berpotensi.

Selain bermanfaat, perlengkapan ibadah tidak lekang dengan waktu dan bisa digunakan dalam jangka waktu yang panjang.

Kamu bisa menyediakan koleksi perlengkapan ibadah yang lengkap seperti sajadah, mukena, peci, sarung dan Al-Qur’an.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x