Hacker Bjorka Orang Indonesia? Netizen Buktikan Keganjilan Tata Bahasa Inggris Hasil Terjemahan

- 14 September 2022, 12:09 WIB
Keganjilan tata bahasa oleh hacker Bjorka ini membuktikan bahwa sosoknya berasal dari Indonesia
Keganjilan tata bahasa oleh hacker Bjorka ini membuktikan bahwa sosoknya berasal dari Indonesia /Twitter @angelinadeaid

MAPAY BANDUNG – Jejak digital (peretas) hacker Bjorka masih dapat dilihat di sosial media.

Pada awal kemunculannya, hacker ini mengaku berasal dari Warsawa, Polandia.

Pendapat ini terbantahkan lantaran komunitas cyber serta Rocky Gerung menyebut jika Bjorka adalah orang Indonesia untuk melakukan tujuan tertentu.

Senada dengan hal tersebut, keganjilan pada setiap unggahan hacker Bjorka nampak pada tata Bahasa Inggris yang digunakan.

Netizen meyakini bahwa Bjorka adalah orang Indonesia, terlihat dari tata bahasa cuitannya seperti bentuk terjemahan atau berasal dari Google Translate.

Dikutip MapayBandung.com dari akun Twitter @angelinadeaid pada Rabu 14 September 2022, inilah keganjilan tata bahasa hacker Bjorka yang diduga orang Indonesia.

Keganjilan dan keanehan tata bahasa Bjorka dalam menggunakan Bahasa Inggris
Keganjilan dan keanehan tata bahasa Bjorka dalam menggunakan Bahasa Inggris Twitter @angelinadeaid

1. Double conjunction

Dea mengungkap jika dilihat dari lexicon (koleksi pemakaian kata) yang dipakai hacker Bjorka, diyakini jika hacker ini adalah orang Indonesia.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x