POPULER HARI INI: Permohonan Maaf Yana Mulyana Soal Banjir di Bandung

14 Desember 2022, 08:30 WIB
Jalan raya dekat Pasar Gedebage Kota Bandung terendam banjir, Minggu 11 Desember 2022 sore. /NETIZEN PRFMNEWS

MAPAY BANDUNG - Artikel tentang tanggapan Wali Kota Bandung Yana Mulyana mengenai banjir yang saat ini banyak terjadi di Bandung menjadi, artikel populer hari ini.

Artikel tersebut menjadi yang paling banyak dibaca di MapayBandung.com, hari ini Rabu 14 Desember 2022.

Selain itu ada juga artikel tentang kebiasaan yang bisa membuat kita diikuti oleh jin, sampai Syekh Ali Jaber yang membagikan bacaan dzikir yang bisa bikin rezeki mengalir dan dosa terhapus.

Berikut tiga rangkuman artikel populer hari ini di MapayBandung.com.

Baca Juga: Jadwal NET TV Rabu 14 Desember, Simak Lanjutan Cerita Whats Wrong with Secretary Kim

1. Warga Bandung Keluhkan Banjir Usai Hujan Besar, Yana Mulyana Sampaikan Permohonan Maaf

Wali Kota Bandung Yana Mulyana menyampaikan permohonan maaf terkait kondisi Bandung yang kerap diterjang banjir usai hujan dalam beberapa hari terakhir ini.

Permohonan maaf yang disampaikan Yana Mulyana ini sekaligus merespons keluhan warga Bandung yang kerap mengeluhkan kondisi banjir di Bandung.

Salah satu keluhan warga Bandung soal banjir yang kerap disampaikan ialah di kawasan Gedebage.

Artikel selengkapnya: Warga Bandung Keluhkan Banjir Usai Hujan Besar, Yana Mulyana Sampaikan Permohonan Maaf

2. Laki-laki Wajib Tahu, Kebisaan Ini Bisa Bikin Kamu Diikuti Jin! Menyeramkan

Ada beberapa kebiasaan yang bisa membuat seseorang jadi diikuti oleh Jin.

Seorang dokter yang juga pendakwah dr Zaidul Akbar menjelaskan kebiasaan yang wajib dihindari terutama kaum laki-laki bila tak ingin diikuti Jin.

Dijelaskan oleh dr. Zaidul Akbar bahwa kebiasaan seperti mengkonsumsi sesuatu yang buruk pun itu bisa membuat manusia didekati oleh Jin.

Salah satu yang disukai jin dari manusia adalah kebiasaan-kebiasaan buruk seperti salah satunya diungkap oleh dr. Zaidul Akbar.

Artikel selengkapnya: Laki-laki Wajib Tahu, Kebisaan Ini Bisa Bikin Kamu Diikuti Jin! Menyeramkan

3. Rezeki Mengalir dan Dosa Terhapus dengan Baca Dzikir Ini 3 Kali Sehari, Kata Syekh Ali Jaber

Memiliki rezeki yang terus mengalir dan dosa terhapus adalah dambaan setiap umat muslim.

Ada banyak cara yang bisa dilakukan agar rezeki mengalir dan dosa terhapus, salah satunya mengamalkan amalan dari Syekh Ali Jaber berikut.

Menurutnya, ada amalan berupa kalimat dzikir yang bisa mendatangkan rezeki tanpa disangka-sangka.

Selain bisa mendatangkan rezeki, jika kita rutin membaca dzikir ini, dosa akan terhapus, dan dipermudah segala urusan.

Artikel selengkapnya: Rezeki Mengalir dan Dosa Terhapus dengan Baca Dzikir Ini 3 Kali Sehari, Kata Syekh Ali Jaber

Itulah tiga artikel populer atau yang banyak dibaca hari ini di MapayBandung.com.***

Editor: Rian Firmansyah

Tags

Terkini

Terpopuler