Syekh Ali Jaber Ungkap 4 Amalan Istimewa Saat Hari Jumat, Salahsatunya Doanya Tidak Akan Tertolak

- 18 Maret 2022, 16:30 WIB
 Syekh Ali Jaber menjelaskan hutang sebesar apapun lunas, hajat terkabul, dosa diampuni dengan membaca sholawat ini di hari Jumat
Syekh Ali Jaber menjelaskan hutang sebesar apapun lunas, hajat terkabul, dosa diampuni dengan membaca sholawat ini di hari Jumat /YouTube Syekh Ali Jaber

2. Membaca surat Al-Kahfi

Surat Al-kahfi ada 110 ayat, jika kita membacanya sekaligus apalagi yang belum biasa pasti akan merasa keberatan karena terlalu panjang.

Jadi untuk membaca surat Al-kahfi ini bisa dibagi, yang penting selama hari Jumat selesai membaca surat Al-kahfi.

3. Berdoa

Syekh Ali Jaber menyampaikan bahwa ada 1 jam pada hari Jumat yang barang siapa ia berdoa maka doanya tidak akan ditolak.

Baca Juga: Ngeri! Inilah Ciri Pezina yang Taubatnya Tidak Akan Diterima Oleh Allah SWT, Kata Syekh Ali Jaber

Rasulullah SAW bersabda dalam hadist yang shahih sebagai berikut:

“Ada 1 jam dalam hari jum,at itu barangsiapa yang dapat berdoa pada jam tersebut maka akan diijabah doanya dan tidak akan ditolak doanya oleh Allah SWT.”

“Ulama memiliki perbedaan tentang waktu 1 jam yang dimaksud, yang mana dimaksud 1 jam dari kumpulan bermacam riwayat dan hadist 1 jam yang paling kuat adalah 1 jam terakhir saat sore hari,” ungkap Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Rezeki Datang dari Arah yang Tidak Terduga, Syekh Ali Jaber Sarankan Rutin Lakukan 4 Amalan Ini

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah