Dirut PT KAI: SOP Kereta Api Jalur Stasiun Cicalengka-Haurpugur Ditingkatkan Pasca Kecelakaan

- 7 Januari 2024, 13:30 WIB
Kejadian kecelakaan KA Turangga vs KA Bandung Raya pada Jumat 5 Januari 2024
Kejadian kecelakaan KA Turangga vs KA Bandung Raya pada Jumat 5 Januari 2024 /Rizky Perdana/ PRFM

Baca Juga: Sebabkan 4 Awak Meninggal, Begini Kronologi Insiden Adu Banteng KA Turangga vs KA Bandung Raya

Kecelakaan tabrakan kereta tersebut menyebabkan jalur Stasiun Cicalengka-Haurpugur terputus dan mengharuskan beberapa perjalanan kereta api dibatalkan atau direkayasa, termasuk perjalanan KA Commuterline Bandung Raya yang hanya sampai Stasiun Rancaekek.

Namun dengan tersambungnya kembali jalur tersebut, operasi Commuter Line Bandung Raya kini bisa sampai stasiun terakhirnya di Stasiun Cicalengka, dan stasiun tersebut telah melayani naik turun penumpang kembali.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x