Soal Petani Milenial, Ridwan Kamil: Ada yang Gagal, Namun Lebih Banyak yang Berhasil

- 4 Februari 2023, 07:45 WIB
Ilustrasi program petani milenial.
Ilustrasi program petani milenial. /@PetaniMilJabar/

"Alhamdulilah, karena lebih banyak yang tangguh dan sukses, setiap tahun peserta bertambah. Tahun 2022 kemarin lolos seleksi 5,258 peserta," tuturnya.

Lebih lanjut Ridwan Kamil pun menambahkan jika Pemprov Jabar tidak akan lepas tangan terkait program Petani Milenial ini.

Baca Juga: Obat Gatal Selangkangan dari Campuran Ampas Bahan Alami yang Disarankan dr. Zaidul Akbar

"Yang berhasil nanti akan diviralkan keberhasilannya. Yang gagal atau bermasalah, Insya Allah akan dievaluasi dan dibantu solusi-solusi teknisnya," ungkapnya.

"Semoga ikhtiar ini lestari dan berkelanjutan dengan segala perbaikan-perbaikannya," pungkasnya.***


Ikuti berita MapayBandung.com lainnya di Google News.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah