Kenapa BOGOR Disebut BOGOR? Beginilah Kisah Unik Dibalik Nama dan Fakta Sejarah Kabupaten Bogor

- 21 Januari 2023, 16:30 WIB
Curug Cisadane, Cigombong Bogor.
Curug Cisadane, Cigombong Bogor. /Instagram Explore Kabupaten Bogor/@rizal_marwanto

MAPAY BANDUNG - Kabupaten Bogor adalah salah satu Kabupaten dari 27 Kota/Kabupaten yang tersebar di Provinsi Jawa Barat.

Letak Kabupaten Bogor itu sendiri berbatasan dengan beberapa wilayah seperti Banten, Kota Depok, Kota Bekasi hingga Kabupaten Karawang.

Lantas menjadi sebuah pertanyaan, mengapa Kabupaten Bogor ini dinamai sebagai Bogor? Seperti apa kisah dibalik nama Bogor itu sendiri?

Baca Juga: Kilas Balik Desa Goenoeng Parang, Dusun Kecil Cikal Bakal Kota SUKABUMI Lahir di Tanah Pasundan

Dilansir MapayBandung.com dari Portal Resmi Kabupaten Bogor, Sabtu 21 Januari 2023, berikut kisah unik dibalik nama dan fakta sejarah Kabupaten Bogor.

Kabupaten Bogor adalah salah satu Kabupaten dari 27 Kota/Kabupaten di Provinsi Jawa Barat, yang mempunyai nama Belanda Regentschap Buitenzorg (Kabupaten Bogor).

Nama Bogor menurut berbagai pendapat, bahwa kata Bogor berasal dari kata ‘Buitenzorg’, sebuah nama resmi yang diberikan dari Penjajah Belanda.

Baca Juga: Sering Lewat Stasiun Bandung, 6 Kereta Ini Punya Sejarah Unik! Salah Satunya Diambil dari Nama Gunung, Tebak?

Baca Juga: Siapa Pencetus Nama SUKABUMI? Benarkah Berasal dari Bahasa Indonesia dengan Makna Serupa? Begini Kisahnya!

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x